Eksperimen

Psikologi Eksperimen

  • Praktikum Psikologi Eksperimen merupakan praktikum yang memberikan kesempatan bagi mahasiswa untuk lebih memahami konsep metodologi penelitian eksperimental.
  • Dengan mengikuti praktikum psikologi eksperimen, mahasiswa akan belajar mengenai berbagai macam alat eksperimen dan menentukan perlakuan atau treatment sebagai bentuk manipulasi pada penelitian eksperimen yang dilakukan.
  • Mahasiswa juga akan dibekali untuk menyusun proposal penelitian eksperimen sesuai minat dan kreativitas berpikir mahasiswa sehingga wawasan dan pengalaman melakukan penelitian eksperimen dapat menjadi bekal untuk melakukan penelitian eksperimen yang akan datang.
Alat Praktikum Eksperimen :

  • Depth Perception Box
  • Reaction Time Tester
  • Steadinnes Tester
  • Pin Board
  • Puzzle
  • Two Arm Coordination
  • Sound Meter
  • Illusion Muller Lyer
  • Portable Audiometer